8 Cara Baru Agar PUBG Tidak Lag

pubg

Pernahkah kamu sering mengalami patah-patah atau lag ketika bermain PUBG? Mungkin alasannya karena ruang penyimpanan Hp kamu penuh sehingga proses menjadi lebih lambat. Nah, untuk mengakalinya, kita akan memberikan 8 cara baru agar PUBG tidak lag.

Seiring waktu bertambah bagus game seperti PUBG, maka akan sering mengalami proses pembaruan, dan akan semakin tinggi spek Hp agar bisa memainkannya dengan lancar. Baca Juga : GB WA

8 Cara Baru Agar PUBG Tidak Lag

Tapi, mau bagaimana lagi jika menggunakan Hp spek kentang. Paling tidak, hanya dapat mengoptimalkan performance saja agar dapat memainkan PUBG secara lancar.

1. Install GFX Tool

Tool yang satu ini adalah tool favorit para pemain. Setelah menginstall aplikasinya, kamu akan diarahkan ke sejumlah menu setting PUBG yang ingin kamu mainkan. Pilih opsi paling rendah, mulai memilih resolusi paling rendah, opsi frame per second [FPS]paling rendah, 20 atau bisa 30 FPS. Dengan setinggan ini, kamu akan mendapat pengalaman bermain lancar.

2. Gunakan Server Asia

Secara random, server PUBG kamu akan disetting ke server Amerika. Mungkin ini dapat menjadi alasan sever bisa mengakibatkan lag. Oleh sebab itu, jangan sampai lupa mengaturnya ke server Asia.

3. Pastikan PUBG Terupdate

Jika kamu memainkan PUBG versi lama, pastinya nanti muncul berbagai bug yang bisa mengganggu. Boleh jadi bug tersebut akan berdampak kepada lag ketika bermain. Untuk mengatasinya, segeralah kamu mengupdate PUBG ke versi terbaru.

4. Aplikasi Anti Lag

Aplikasi anti lag yang dapat kamu coba adalah Game Booster. Aplikasi ini berguna untuk menghilangkan lag dalam sebuah game. Game Booster direkomendasikan untuk kamu unduh, sebab aplikasi ini bakal menghentikan berbagai aplikasi yang sedang berjalan pada latar belakang Hp yang dapat membuat lag saat bermain PUBG.

5. Jangan Bermain Sambil Charge Hp

Bermain game sembari charge Hp dapat membuat baterai menjadi cepat rusak, tidak hanya itu saja, Hp kamu juga akan cepat panas. Sebaiknya, tunggulah hingga baterai terisi penuh. Setelah itu kamu dapat memakainya untuk bermain PUBG.

6. Restart Hp

Kelihatannya mudah, namun sangat berguna. Dengan merestart Hp, berbagai data sebelumnya bakal dihapus lalu Hp menjadi lebih fresh sehingga tak akan terjadi error atau crash ketika bermain PUBG.

7. Memakai Config

Cara satu ini memang cukup ampuh lantaran grafik PUBG diubah sedemikian rupa sehingga akan ringan saat dimainkan. Tentu saja, Hp dengan spek kentang sekalipun akan lancar saat memainkannya.

8. Gaming Mode [Root]

Memakai mode gaming juga memerlukan proses root. Mode gaming bisa kamu temukan pada Hp yang telah diganti ROM. Dalam beberapa ROM ada fitur ‘Gaming Mode’ yang dapat kalian pakai untuk bermain game. Tapi efeknya adalah, Hp akan menjadi cepat panas dan boros baterai.

Itulah 8 Cara Baru Agar PUBG Tidak Lag. Dengan membaca beberapa tips diatas, semoga kamu bisa bermain PUBG dengan lebih lancar.

Sumber : https://sarinahonline.co.id/

 

8 Cara Baru Agar PUBG Tidak Lag

Anda telah membaca artikel berjudul: "8 Cara Baru Agar PUBG Tidak Lag" yang telah dipublikasikan oleh: Kanal PU. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan.

Artikel pertama kali dipublikasikan pada: 17 Agu 2023

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *